Spring Hope Orthopaedic Spine Surgery menangani segala macam masalah tulang, sendi, saraf dan tulang belakang dengan cara operasi dan tanpa operasi. Walaupun studi di Australia selama 10 tahun dan praktek di Singapore lebih dari 15 tahun, Dr Tony Setiobudi tetap fasih berbahasa Indonesia. Jika anda berbahasa Indonesia dan tidak nyaman berbahasa Inggris, anda tidak perlu kuatir. Anda akan mengerti permasalahan medis anda dengan lebih jelas. Pengertian yang benar berpengaruh terhadap proses penyembuhan.
Tidak semua masalah tulang, sendi, saraf dan tulang belakang memerlukan operasi. Bahkan kurang dari 10% pasien yang periksa ke Spring Hope Orthopaedic dianjurkan untuk operasi. Memang ada kasus-kasus tertentu yang lebih baik ditangani dengan operasi tapi itu sebagian kecil.
Berikut adalah masalah tulang yang sering kali dikeluhkan oleh pasien. Semoga artikel berikut ini dapat memberi penjelasan tentang masalah anda.
Masalah Tulang Umum
- Osteoporosis – Keropos Tulang
- Bagaimana Cara Minum Fosamax atau Actonel | Pengobatan Osteoporosis
- Fibromyalgia
- Anak Saya Pendek | Apa Yang Bisa Dilakukan?
Masalah Tulang Belakang
- HNP (Herniated Nucleus Pulposus)
- Spinal Stenosis – saraf terjepit di tulang belakang
- Jenis Sakit Pinggang Yang Tidak Boleh Diabaikan…
- Operasi Dini Untuk Saraf Terjepit Akibat Kanker Tulang Belakang Memberikan Hasil Yang Lebih Baik
- Vertebroplasty – Injeksi Cement di Tulang Belakang
- Sacroiliac Joint Dysfunction
- Sakit Leher
- Scoliosis
- Kyphosis (postur bungkuk) & Ankylosing Spondylitis
- Operasi Postur Bungkuk Dapat Menambah Tinggi Badan
Masalah Lutut
- Osteoarthritis Lutut – Pengapuran Lutut
- Solusi Pengapuran Lutut
- ACL tear
- Nyeri Lutut karena Meniscus tear
- Lutut Berbunyi – Apa Penyebabnya?
- Radang Patella Tendon
Masalah Pinggul
- Patah Tulang Pinggul
- Osteoarthritis pinggul
Masalah Kaki
- Congenital Club Foot – Talipes Equinovarus
- Flat foot
- Plantar Fasciitis | Nyeri di Tumit
- Ingrown Toenail
Masalah Bahu dan Siku
- Nyeri bahu |Frozen Shoulder vs Radang Tendon
- Dislokasi Bahu
- Patah Tulang Bahu
- Tennis Elbow
Masalah Tangan dan Pergelangan Tangan
- De Quarvain’s Tenosynovitis
- Patah Tulang Pergelangan Tangan
- Carpal Tunnel Syndrome
- Trigger Finger
Author: Dr Tony Setiobudi BMedSci, MBBS, MRCS, MMed (Ortho), FRCS (Ortho), Orthopaedic & Spine Surgeon, Mount Elizabeth Hospital (Orchard), Singapore